Mengenal dan Menggunakan Ordered List

html

Ordered List merupakan salah satu tag HTML yang digunakan untuk membuat sebuah daftar yang berurutan. Secara umum jika kita tidak menentukan bentuk dari ordered list otomatis urutannya akan dimulai dari angka 1,2,3 dst.

Untuk memakai urutan yang berbeda kita harus menentukan type yang kita inginkan seperti angka romawi I,II,III... maupun huruf A,B,C... Berikut ini cara menggunakan tag ordered list dengan type yang berbeda-beda :


1. Menggunakan Nomor
<strong>Daftar Angka :</strong>
<ol>
 <li>Apel</li>
 <li>Nanas</li>
 <li>Lemon</li>
 <li>Jeruk</li>
</ol>

Daftar Angka :

  1. Apel
  2. Nanas
  3. Lemon
  4. Jeruk

2. Menggunakan Huruf
<strong>Daftar Huruf :</strong>
<ol type="A">
 <li>Apel</li>
 <li>Nanas</li>
 <li>Lemon</li>
 <li>Jeruk</li>
</ol>

Daftar Huruf :

  1. Apel
  2. Nanas
  3. Lemon
  4. Jeruk

3. Menggunakan Huruf Kecil
<strong>Daftar Huruf Kecil :</strong>
<ol type="a">
 <li>Apel</li>
 <li>Nanas</li>
 <li>Lemon</li>
 <li>Jeruk</li>
</ol>

Daftar Huruf Kecil :

  1. Apel
  2. Nanas
  3. Lemon
  4. Jeruk

4. Menggunakan Huruf Romawi
<strong>Daftar Huruf Romawi :</strong>
<ol type="I">
 <li>Apel</li>
 <li>Nanas</li>
 <li>Lemon</li>
 <li>Jeruk</li>
</ol>

Daftar Huruf Romawi :

  1. Apel
  2. Nanas
  3. Lemon
  4. Jeruk

5. Menggunakan Huruf Romawi Kecil :
<strong>Daftar Huruf Romawi Kecil :</strong>
<ol type="i">
 <li>Apel</li>
 <li>Nanas</li>
 <li>Lemon</li>
 <li>Jeruk</li>
</ol>

Daftar Huruf Romawi Kecil :

  1. Apel
  2. Nanas
  3. Lemon
  4. Jeruk

Diterbitkan Oleh Fuad Muhtaz »
Kategori » Home » Mengenal dan Menggunakan Ordered List »

ARTIKEL TERKAIT

Dari komentar menjadi inspirasi

Swedish Greys - a WordPress theme from Nordic Themepark. Converted by LiteThemes.com.